Jasa Cross Channel Advertising Profesional

Maksimalkan Potensi Bisnis Anda Dengan Kampanye Iklan diberbagai Platform Lintas Media Digital yang Efektif

Periklanan Lintas Saluran menggambarkan seni merancang kampanye periklanan yang berjalan melalui berbagai saluran pemasaran digital, menciptakan kampanye yang sepenuhnya terhubung untuk pemirsa. Dengan menyelaraskan iklan di seluruh platform, mulai dari media sosial hingga penelusuran dan email, kami menciptakan ekosistem periklanan yang kuat dan efisien , menjangkau pemirsa di mana pun mereka berkunjung secara online.

Apa yang kami tawarkan untuk Anda

Fitur Cross Channel Advertising Profesional

Peningkatan Brand Awareness

memperluas jangkauan merek dan memperkuat kesadaran merek dengan mencapai audiens di berbagai platform secara konsisten dan terukur, menciptakan kesan merek yang kuat dan terintegrasi di antara audiens yang beragam.

Peningkatan Interaksi dan Traffic

Strategi kampanye konten yang menarik dan relevan dapat mengoptimalkan keterlibatan pengguna dan meningkatkan jumlah kunjungan dan interaksi ke platform digital dengan menggunakan strategi pemasaran dan konten yang efektif.

Support Peningkatan Penjualan

Fitur yang menawarkan strategi dan alat yang dibutuhkan untuk meningkatkan penjualan produk atau layanan melalui berbagai metode kampanye pemasaran dan mentargetkan pada potensial audiens sehingga meningkatkan peluang konversi penjualan secara terukur.

Impactful
Ads Content

Konten adalah kunci. Konten merupakan faktor kesuksesan dalam beriklan, Kami akan menyediakan konten iklan yang kuat dan menarik, dirancang untuk mempengaruhi audiens target secara efektif dan meningkatkan konversi.

Optimisasi Funnelling Target Audiens

Kami mengintegrasikan semua tahap customer journey yang mengarahkan relevan audiens ke dalam proses penjualan, meningkatkan efisiensi kampanye pemasaran dan konversi serta melakukan peningkatan brand awareness terhadap target audiens yang sesuai.

Report dan Analisis Hasil Iklan

Dalam fitur ini, Kami akan menyediakan pemantauan terperinci dan evaluasi hasil kampanye iklan, memungkinkan perbaikan yang efektif dan pengambilan keputusan berdasarkan data yang konkrit dan relevan.

Vinicode Media

Anda bisa memilih salah satu dari paket berikut ini sesuai dengan kebutuhan perusahaan Anda

Pilihan Solusi Layanan Cross Channel Advertising Profesional Terbaik Anda

Silver

Rp 3,500,000
Rp
2,800,000
Per Bulan

Paket ini menawarkan estimasi yang moderat untuk lead atau klik, yang cocok untuk membangun kesadaran merek dan mengumpulkan data awal mengenai respons audiens.

Hot Offer

Gold

Rp 5,000,000
Rp
4,000,000
Per Bulan

Dirancang untuk bisnis yang ingin meningkatkan eksposur dan interaksi, Paket ini menawarkan estimasi yang lebih tinggi untuk lead atau klik, yang memungkinkan bisnis untuk mengoptimalkan kampanye mereka dan menargetkan audiens lebih spesifik.

Platinum

Rp 7,000,000
Rp
5,600,000
Per Bulan

 Ideal untuk bisnis yang menginginkan hasil maksimal dari kampanye iklan, Paket ini menawarkan estimasi yang paling tinggi untuk lead atau klik, memberikan kesempatan untuk mencapai audiens yang lebih luas dan meningkatkan konversi dengan strategi yang lebih terperinci dan terfokus.

Sistem & Layanan

Fitur Paket Silver Paket Gold Paket Platinum
Periode Iklan
30 Hari
30 Hari
30 Hari
Estimasi Lead atau Klik*
60 Lead atau 1700 Klik
80 Lead atau 2300 Klik
110 Lead atau 3200 Klik
Optimisasi Konten Ads
Optimasi Iklan sesuai target
A/B Testing
A/B Testing Basic
A/B Testing Advance
Monitoring iklan
Revisi Konten Iklan
1X
1X
1X
Report & Analisis Hasil Iklan
Monthly Strategic Plan

* Paket diatas berlaku untuk 1 nomor whatsapp atau 1 landing page. Silahkan pilih salah satu hasil iklan yang ingin diprioritaskan (lead/trafik).

*Angka hasil iklan pada paket diatas bersifat estimasi dan tidak mengikat. Naik turunnya angka diatas dipengaruhi oleh produk atau layanan yang diiklankan, target, dan prefensi iklan.

Bisnis Anda Layak Sukses di Sosial Media dan Kami Punya Solusinya!

Hubungi kami Segera, Kami beri penawaran terbaik untuk Anda

Proses Dan Tahapan Pengerjaan Layanan Cross Channel Advertising Profesional

Pemilihan Paket Layanan

Tentukan paket mana sesuai kebutuhan Anda, atau konsultasikan terlebih dahulu dengan tim kami agar dapat kami berikan penawaran paket terbaik dan sesuai dengan fasilitas yang Anda butuhkan.

Pembayaran dan Konfirmasi

Setelah memilih paket yang sesuai, lakukan pembayaran sesuai invoice dengan terminasi 1x pembayaran di awal bulan setiap bulannya.

Analisis dan Perencanaan

Tahap ini melibatkan analisis mendalam tentang target audiens, pasar, dan pesaing. Tim profesional akan mengidentifikasi saluran iklan yang tepat dan merancang strategi yang sesuai dengan tujuan bisnis klien.

Pembuatan Kampanye

Setelah perencanaan selesai, tim akan mulai membuat kampanye iklan yang kreatif dan efektif. Ini termasuk pengembangan pesan iklan yang menarik, desain kreatif, dan pengaturan pengoptimalan untuk setiap saluran iklan yang dipilih.

Implementasi dan Pengelolaan

Setelah kampanye dibuat, langkah selanjutnya adalah meluncurkannya di platform iklan. Tim akan memantau kinerja kampanye secara teratur, melakukan optimasi berkelanjutan, dan mengelola iklan untuk memaksimalkan ROI.

Evaluasi dan Pelaporan

Tahap terakhir melibatkan evaluasi hasil kampanye secara menyeluruh. Tim akan menganalisis data, melaporkan kinerja kampanye kepada klien, dan menyampaikan rekomendasi untuk perbaikan di masa mendatang.

Portofolio Cross Channel Advertising Profesional

Beberapa Portofolio Cross Channel Advertising Profesional Terbaik dari Klien Vinicode Media

Produk atau Jasa Yang Dilarang Beriklan

Demi menjaga kualitas layanan, beberapa produk/jasa berikut ini belum dapat kami bantu beriklan dikarenakan melanggar aturan Meta

Produk Obat-obatan

Produk yang bersifat obat-obatan terlarang seperti Narkoba beserta turunannya, suplement, skincare dan kosmetik yang tidak berizin dan illegal yang dilarang keras oleh Meta

Produk Dewasa

Meta melarang hal-hal yang berbau dewasa. Postingan yang mengandung SARA juga tidak akan tampil pada linimasa

Melanggar Hak Cipta

Memasarkan produk dengan merek terkenal (yang bukan milik Anda) terkecuali ada lisensi resmi dari pemegang hak merek, produk KW atau produk tidak ber-bea cukai termasuk pelanggaran hak cipta

Persenjataan

Iklan Meta yang sengaja memasarkan atau hanya mengandung gambar senjata, amunisi, atau bahan peledak akan ditolak oleh Meta

Produk Tembakau

Produk seperti vape, cerutu, dan apapun yang berkaitan dengan tembakau berserta turunannya dilarang beriklan di platform milik Meta

Produk Minuman Keras

Produk minuman keras tidak diperbolehkan untuk diiklankan di Meta sesuai dengan kebijakan perusahaan terkait iklan.

Perjudian

Produk atau layanan yang berhubungan dengan perjudian, termasuk judi online dan perjudian untuk uang asli.

Cryptocurrency

Hal terkait cryptocurrency, uang digital, pinjaman, investasi hingga bisnis MLM dilarang untuk beriklan di platform milik Meta

Politik

Vinicode Media tidak melayani optimasi iklan yang mengandung konten kampanye politik atau pemilu

FAQ Klien Kami

Berikut informasi dasar mengenai layanan Cross Channel Advertising, sekaligus pertanyaan-pertanyaan klien mengenai layanan ini.

20% DISCOUNT

Nikmati Segera Fasilitas Penawaran Diskon Eksklusif Kami